Penyuluhan untuk Meningkatkan Pemahaman Haid melalui Kajian Fiqih Wanita di Desa Sebandung Sukorejo

Authors

  • Isma Ainul Fitriyah Universitas Yudharta Pasuruan
  • Ginanjar Arif Santoso Universitas Yudharta Pasuruan
  • Nurma Yuwita Universitas Yudharta Pasuruan
  • Dafa Rival Kusuma Universitas Yudharta Pasuruan
  • Mohamad Rizaldi Mughni Universitas Yudharta Pasuruan
  • Devta Argu Santia Universitas Yudharta Pasuruan

Keywords:

Fiqih wanita, Thoharoh haid

Abstract

Tujuan dari pengabdian ini adalah untuk memberikan pengenalan dan pemahaman tentang fiqih wanita yaitu haid dan permasalahannya kepada siswi TPQ Al-Fatih, khususnya yang sudah berada di kelas tinggi (IV, V, dan VI). Sebelum kegiatan sosialisasi, tim melakukan wawancara dan observasi kepada masyarakat sebandung guna mencari permasalahan yang belum terpecahkan. Setelah mengetahui permasalahan masyarakat desa sebandung, kemudian tim menyusun kegiatan sosialisasi berupa seminar. Kegiatan sosialisasi dilakukan dalam 4 tahap, yakni pembukaan, penyampaian materi, tanya jawab, dan penutup. Dan kegiatan ini banyak disepakati masyarakat sebandung khususnya anak perempuan yang baru menginjak balihg karena kegiatan ini sangat bermanfaat dan bisa memecahkan salah satu permasalahan masyarakat desa sebandung. Setelah kegiatan sosialisasi diharapkan tidak bingung lagi terkait apa yang boleh dan tidak boleh dilakukan pada saat haid, permasalahan saat haid, dan kesucian wanita. selain itu siswi juga diharapkan dapat menerapkan ilmu yang didapat dalam sosialisasi tersebut dan melakukan taharah haid yang benar sesuai dengan syariat islam.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

28-07-2022

How to Cite

Isma Ainul Fitriyah, Ginanjar Arif Santoso, Nurma Yuwita, Rival Kusuma, D. ., Mohamad Rizaldi Mughni, & Devta Argu Santia. (2022). Penyuluhan untuk Meningkatkan Pemahaman Haid melalui Kajian Fiqih Wanita di Desa Sebandung Sukorejo. Khidmatuna: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1), 1–12. Retrieved from https://ejournal.iaiskjmalang.ac.id/index.php/Khidmat/article/view/544