Pengaruh Metode Talking Stick Terhadap Keterampilan Berbicara Bahasa Arab Di Kelas VIII SMP Sunan Kalijogo 2 Jabung Malang
DOI:
https://doi.org/10.51339/muhad.v7i1.3695Keywords:
Talking Stick Method, Arabic Language, Speaking SkillsAbstract
Penelitian ini dilakukan di SMP Sunan Kalijogo 2 Jabung Malang dengan tujuan untuk menjelaskan pengaruh dan efektivitas metode Talking Stick terhadap keterampilan berbicara bahasa Arab. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurangnya minat peserta didik dalam pembelajaran bahasa arab dan kurangnya metode pembelajaran yang mendukung. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan jenis pendekatan eksperimen dengan teknik pengumpulan data menggunakan tes tulis (pre-test) dan( post-test). Berdasarkan Hasil penelitian menunjukan terdapat pengaruh yang signifikasi terhadap penggunaan metode talking stick terhadap keterampilan berbicara bahasa arab di kelas VIII C SMP Sunan Kalijogo 2 Jabung. Hal ini dibuktikan dengan nilai jumlah kelas eksperimen pada pre-test 1770 dan post-test 3478. Sedangkan nilai rata-rata pada pre-test 44,25 dan post-test 86,95. Data di uji normalitas dengan hasil data berdistribusi normal. Kemudian data di uji homogenitas dengan hasil 0,303 > 0,005 maka data dinyatatakan data bersifat homogen atau memiliki variasi yang sama. uji hipotesis menggunakan uji T-Test dengan hasil data 0,000 < 0,005 yang berari penelitian menunjukkan ????o ditolak dan ????1 diterima. Penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan metode Talking Stick memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keterampilan berbicara bahasa Arab siswa. Berdasarkan hasil uji statistik yang dilakukan, terdapat perbedaan yang nyata dalam kemampuan berbicara antara kelompok siswa yang menggunakan metode Talking Stick dengan yang tidak menggunakannya.
Downloads
References
Amalia Yunia Rahmawati. “EFEKTIVITAS METODE TALKING STICK DALAM PEMBELAJARAN KOSA KATA BAHASA ARAB DI KELAS VII MTs NEGERI 4 SLEMAN YOGYAKARTA,” no. July (2020): 1–23.
Arivia, Maulida Dinda, Program Studi, Pendidikan Guru, Madrasah Ibtidaiyah, Fakultas Ilmu, Tarbiyah Dan, Universitas Islam, Negeri Syarif, and Hidayatullah Jakarta. “PENGARUH METODE PEMBELAJARAN TALKING STICK BERBASIS APLIKASI SPINNER TERHADAP KETERAMPILAN BERBICARA PESERTA DIDIK KELAS IV MI AL-MURSYIDIYYAH,” 2023.
Dr. KH.Nawawi, M.Ag. “Iqra ’ Bismirabbikalladzii Khalaq,” n.d.
“Efektivitas Pengaruh Talking Stick Game Terhadap Peningkatan Hafalan Mufradat Peserta Didik Kelas VIII MTS IZZATUL MA’ARIF Tapping Kabupaten Polewali Mandar,” 2023.
Fitriyah, Zamilatul, and Luthfatul Qibtiyah. “Pengaruh Metode Talking Stick Terhadap Keterampilan Berbicara Siswa Dalam Pembelajaran Bahasa Arab Kelas Viii Mts. Al-Amien Putri 1.” Al-Irfan : Journal of Arabic Literature and Islamic Studies 4, no. 1 (2021): 118–32. https://doi.org/10.36835/al-irfan.v4i1.4346.
Humaira. “Penerapan Media Pembelajaran Talking Stick Dalam Meningkatkan Keberanian Anak Usia Dini.” Jurnal Sains Dan Seni ITS 6, no. 1 (2023): 51–66. http://repositorio.unan.edu.ni/2986/1/5624.pdf%0Ahttp://fiskal.kemenkeu.go.id/ejournal%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.cirp.2016.06.001%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.powtec.2016.12.055%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.ijfatigue.2019.02.006%0Ahttps://doi.org/10.1.
Library, Digital, and U I N Sunan Ampel. PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA BAHASA ARAB MELALUI MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE TALKING STICK PADA SISWA KELAS IV MIN 1 SURABAYA, 2020.
Marlina, Lina. “Efektifitas Metode Langsung Dalam Pengajaran Keterampilan Berbicara Bahasa Arab.” Al-Tsaqafa: Jurnal Ilmiah Peradaban Islam 13, no. 2 (2016): 211–26. https://doi.org/10.15575/al-tsaqafa.v13i02.1973.
Nathiq, Lisan An, Jurnal Bahasa, Pendidikan Bahasa, and Arab Vol. “EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN TALKING STICK DALAM MENINGKATKAN MAHARAH KALAM DI MADRASAH ALIYAH NURUL JADID PAITON PROBOLINGGO” 1, no. 2 (2020): 128–39.
Qomaruddin, Universitas, Bahasa Arab, and Latar Belakang. “UPAYA PENINGKATAN PEMBELAJARAN BAHASA ARAB Moh.” 21, no. 1 (2023): 132–53.
Rahmawati, Witri, Muhammad Fahri, and Rusdi Kasman. “Peningkatan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Bahasa Arab Melalui Model Talking Stick Kelas Iv Mi Bahrul Huda Kota Bogor.” Attadib: Journal of Elementary Education 5, no. 2 (2021): 167. https://doi.org/10.32507/attadib.v5i2.879.
Salsabiila, Nadiya. “PENGGUNAAN STRATEGI DIALOG MEMORIZATION DALAM PEMBELAJARAN BAHASA ARAB SISWA KELAS IV SD AISYIYAH PLUS 01 CILACAP,” no. 8.5.2017 (2022): 2003–5.
Sarjana, Gelar, and Pendidikan S Pd. “Diajukan Kepada Institut Agama Islam Negeri Jember Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Memperoleh Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan Program Studi Manajemen Pendidikan Islam FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN OKTOBER 2020 I,” 2020.
Wahyudi, Imam, Siti Umi, and Azizatul Khofifah. “Media Talking Stick Dalam Pembelajaran Maha ̄ Rah Al-Ka ̄ Lam Di MA Assunniyyah Jember” 1, no. 3 (2022): 63–69.
Yelvita, Feby Sri. “PENINGKATAN HASIL BELAJAR BAHASA ARAB MELALUI METODE TALKING STICK” 2, no. 8.5.2017 (2022): 2003–5.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Nihayatul Ilmi Nurul Fikri, Ahmad Nuruddin

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.



ISSN







