Strategi Layanan Bimbingan Konseling dalam Bimbingan Akademik di SMP Negeri 1 Purwosari

Authors

  • Nur ilma Asmaul Khusna Universitas Yudharta Pasuruan
  • Nihayatur Rofi’ah Universitas Yudharta Pasuruan
  • Fatma. K Institut Agama Islam Sunan Kalijogo Malang

Keywords:

Strategi, Layanan Bimbingan Konseling, Bimbingan Akademik

Abstract

Pelaksanaan pelayanan bimbingan dan konseling harus didasarkan kepada kebutuhan dan masalah siswa, sehingga efektifitas layanan akan tercapai secara maksimal. Namun realitanya banyak sekali pelaksanaan layanan bimbingan dan konseling disekolah, tidak memperhatikan hal tersebut. Berangkat dari hal tersebut, maka dilakukan penelitian tingkat efektifitas bimbingan dan konseling yang pelaksanaannya telah menggunakan kegiatan layanan bimbingan konseling dalam menentukan tingkatan selanjutnya Di SMP Negri 1 Purwosari. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui atau mencari suatu pengetahuan, dan untuk mencari pemecahan tehadap permasalahan yang berkembang. Penelitian menggunana Metode kuantitatif. Hasil penelitian penelitian ini dapat disimpulkan guru kelas harus menjalankan tugasnya secara menyeluruh, baik tugas menyampaikan semua materi pelajaran dan guru BK memberikan layanan bimbingan konseling kepada semua siswa tanpa terkecuali.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

15-12-2019

How to Cite

Nur ilma Asmaul Khusna, Nihayatur Rofi’ah, & Fatma. K. (2019). Strategi Layanan Bimbingan Konseling dalam Bimbingan Akademik di SMP Negeri 1 Purwosari. Al-Isyrof: Jurnal Bimbingan Konseling Islam, 1(2), 119–134. Retrieved from https://ejournal.iaiskjmalang.ac.id/index.php/isrof/article/view/63